Dotaholics

Diskusi Dota dan Bermain Dota secara on-line

Sunday, December 14, 2008

Fnatic-Melen Pensiun


It's a sad day for the fnatic MSI organization, Romi 'melen' Gunawan has decided to retire from DotA and will be stepping down from the team. He has been apart of the team since day one, and has been a longtime teammate along with RitteR.

While he's mostly known in the global scene for being one of the best support players in the world, his support wasn't just inside the game. He has also earned the reputation as one of the most gentle-hearted and mannered players in the scene.

melen: I have decided to retire from DotA now. It is time for me to focus on my studies and my future. I love my team and love to play with them but I want to continue my degree. Good luck to my team in the future, they will find someone to replace me and I know they will be strong. Thanks also to everyone who has supported me!






Romi claims to have lost passion for playing DotA and desires to continue his studies more carefully. He is currently working on his thesis on management and wants to obtain his bachelor's and possibly master's degree.

With melen stepping down, the team will be looking for a replacement. A new player will be announced soon. We wish melen good luck in his life, and thank him for all his hard work and dedication to the team and to Fnatic.

Source: Fnatic.com

Kaget juga denger berita ini
DotA Indonesia udah kehilangan pemain support terbaik
Ibarat sepakbola, dia seperti Roy Keane di MU dulu :p
Fungsi Melen dalam tim biasanya sebagai support, jangkar, objek derita (loh??)
ya emang gitu. Coba deh dipikir-pikir dalam DotA itu bukan hanya membunuh dan dibunuh, tapi ada banyak aspek yang mempengaruhi itu semua. Salah satunya role yang dimainkan melen ini.

Mencari orang yang mau berkorban demi Tim itu lebih susah dibandingkan dengan mencari finisher


[+/-] Read More DotA

Peringkat Dunia DotA 2008





Pada Update terakhir di tahun 2008 10 besar tim DotA Dunia, akhirnya muncul beberapa tim dari Asia, karena empat dari enam acara yang di hitung pointnya dilaksanakan di Asia. Terutama penampilan yang sangat mendominansi dari eHome dan Fnatic.

Di kancah Eropa MYM tetap terus memimpin setelah mendapatkan tempat pertama pada DreamHack, event yang memberikan kontribusi terbesar dalam peringat ini, SK menduduki peringkat kedua.

Tim dari Amerika Utara belum menghasilkan pencapaian yang cukup baik, hanya satu tim yang mampu masuk dalam sepuluh besar ini yaitu EG (mereka turun 1 peringkat sejak ESCW).

Sebenarnya peringkat dunia ini dikeluarkan bukan berdasarkan diskriminasi, tetapi berdasarkan beberapa event yang sudah terselenggara, yaitu:

* WCG Asia 2007 – C Event
* Fire in Ice 2007 – B Event
* ASUS Spring Cup 2008 – B Event
* Dreamhack Summer 2008 – B event
* ESWC Masters France 2008 – B Event
* WCG Asia 2008 – B Event
* ESWC Grand Finals 2008 – A Event
* MGC – B Event
* WGT Indonesia – C Event
* WGT Singapore – C Event
* ASUS Autumn Open 2008 – C Event
* SMM 2008 – B Event
* Dreamhack Winter 2008 – B Event


Tujuan dari sistem peringkat:


DotA merupakan pengembangan e-olah raga dan saat ini dalam bentuk tidak memiliki sistem yang didedikasikan untuk mengukur kinerja tim selama jangka panjang.Pemeringkatan Dunia yang tinggi, sistem dimaksudkan untuk mengisi kesenjangan tersebut. Urutan digunakan untuk mengukur konsistensi dari tim berpartisipasi dalam acara mereka dan dapat dimanfaatkan di masa yang akan datang ke acara bibit.

Bagaimana urutan kerja sistem:


Semua profesional tim yang bersaing secara langsung dengan cara yang sudah disetujui (yaitu LAN) game acara akan di peringkat Dunia yang tinggi. Poin diberikan kepada tim udi akhir event.

Kriteria Peringkat Event

A Event : Sebuah event internasional termasuk tiga pemain utama dari semua daerah (Amerika, Asia / Pasifik, dan Eropa) menyesuaikan dengan "Kejuaraan Dunia" acara (misalnya ESWC, WCG). Poin yang diberikan adalah sebagai berikut:
1st: 1000
2nd: 750
3rd: 500,
4th: 250
5/6 th: 100
7/8 th: 50
9th: 25
10th: 16 Poin.

B Event : Suatu event internasional dengan perwakilan dari dua atau tiga daerah yang besar, tetapi karena partisipasi terbatas di seluruh dunia untuk format kendala atau membuka pendaftaran (misalnya Fire & Ice, Dreamhack, SMM): 1 st 500, 2 250, 3 rd 100 , 4 th 50, 5 th -8 th 25.

C Event : Suatu Event yang kuat dengan partisipasi daerah, namun kurang signifikan keberadaan dari luar daerah. (eg ECG, Pan-Am Games, Pan-Asia Games, ASUS): 1 st 150, 2 nd 75, 3 rd 25. (misalnya ECG, Pan Am-Game, Pan-Asia Game, ASUS): 1 st 150, 2 75, 3 rd 25.

Kapan nih di PON bakal ada cabang olahraga buat para gamers? seandainya ini bisa terjadi tentu ada salah satu cabang olahraga yang atlit Indonesianya mendunia. kan keren tuh ada olahraga CS, olahraga DotA. Catur aja bisa jadi olahraga :p

[+/-] Read More DotA

FAQ DotA



Berikut ini merupakan hal-hal yang sering ditanyakan tentang hal-hal teknis dalam DotA (not Game)

Kok kalo main DotA komputer sering blue screen?

Hal ini kemungkinan disebabkan oleh memori (RAM) yang bermasalah, atau bisa juga disebabkan oleh rusaknya operating system (OS) komputer, hal ini dapat menyebabkan munculnya blue screen bahkan komputer akan restart dengan sendirinya

Solusi:
Install ulang operating systemnya (OS)

Kok muncul tulisan ini “There was an error writing to your hard drive while trying to download a file from Battle.net. You may need to free some space. Please check your hard drive and try again” saat mau connect ke battle-net DotA?

Kalau muncul tulisan seperti itu cobalah langkah berikut ini:
Klik kanan pada shortcut Dota
Klik properties
Hilangkan tanda centang pada read only

Kenapa saat Saya main dota di B-net sering lag, delay ataupun pingnya gede?

Buat lebih jelasnya baca aja Delay, lag dan ping saat bermain DotA

Sekian dulu ntar ditambahin lagi, soalnya posting dari HP :)

[+/-] Read More DotA

Saturday, December 13, 2008

Profil Tim Fnatic



Profile Fnatic DotA team


Team Leader:

Fnatic.RitteR


Full roster:

Ritter 'RitteR' Rusli

Romi 'melen' Gunawan'

Sugiarto 'BaHaMuT' Cahyadi

Ariyanto 'Lakuci' Sony

Farand 'KoaLa' Kowara




Date founded:

4 years ago (RitteR, melen)


Achievements:

1st MGC China 2008

1st WGT Singapore 2008

1st WGT Indonesia 2008

1st ESWC Indonesia 2008

2nd ESTC Thailand 2008

1st GXL Singapore 2007

1st ADC Season 1 2007


Brief History:

Whencompetitive DotA in Indonesia was young, the players of Fnatic DotA were scatteredon different teams. They used to compete locally in LAN cafe's until stumbling upon each other in local competitions. Melen and Ritter were on the same team (Big Magic) and eventually met up with Lakuci who was on team Evolve. BaHaMuT came into the picture later, previously being on Emporium. With the desire to become one of DotA's best teams in the world, they banded together under the XcN organization. After such short success and recognition in the international scene, Fnatic took them under their wing. Since then they have continued strong performances in online tournaments and went on towin three consecutive LAN events in arow.


Players Profile


Fnatic.Melen

Name: Romi Gunawan
Date of birth: 23 October 1983
Location: Jakarta, Indonesia
How long have you been playing DotA: 4 years
Relationship status: In a relationship
Habits: Good is clean, bad is sometimes late
Role in team: Support player
Brief description about yourself: I'm helpful


Favourites:
Teams: MYM
Players: MYM|Merlini
Hero: Lina and Earthshaker
Item: Kelen's Dagger of Escape and Boots of Travel
Tactic: Any tactic
Hobby: Watching a movie, hanging out, tasting culinary food everywhere
Food: Soup thing
Drink: Mineral water
Song: Mandarin song


Fnatic.Ritter

Name: Ritter Rusli
Date of birth: 18 February 1988
Location: Jakarta, Indonesia
How long have you been playing DotA: 4 years
Relationship status: In a relationship
Habits: Good is I like to read. Bad is I always forget to bring my mouse/headset/keyboard back from the lan cafe >.< tea ="D">
Role in team: Leader, any role
Brief description about yourself: Iliketo hang out with my friends, try new food, and if I go overseas, Iwilltry many food hohoho... I love dogs.. I take care of many dogs.Lovethem so much <3 tea ="D">
Role in team: Leader, any role
Brief description about yourself: I liketo hang out with my friends, try new food, and if I go overseas, Iwilltry many food hohoho... I love dogs.. I take care of many dogs.Lovethem so much <3 style="color: rgb(255, 0, 0); font-weight: bold;">


Fnatic.Lakuci


Name: Ariyanto Sony
Date of birth: 4 December 1986
Location: Jakarta, Indonesia
How long have you been playing DotA: 4 years
Relationship status: In a relationship
Habits: -
Role in team: Carry
Brief description about yourself: Hi my name in Ariyanto but everyone calls me Achoonk and I love playing DotA in Fnatic.

Favourites:
Teams: Fnatic
Players: ToFuBoi
Hero: Obsidian Destroyer
Item: Butterfly
Tactic: -
Hobby: Playing DotA, going out with friends, sports
Food: Fried rice, KFC, McDonalds
Drinks: Sweet ice tea
Songs: Japanese Rock Visual Kei Band



Fnatic.BaHaMuT

Name: Sugiarto Cahyadi Date of birth: 3 May 1987
Location: Jakarta, Indonesia
How long have you been playing DotA: 3 years
Relationship status: Single
Habits: Lazy
Role in team: Carry Brief
description about yourself: Hi I'm BaHaMuT. My nickname is from Final Fantasy

Favourites:
Teams: Fnatic
Players: LightOfHeaven
Hero: Queen of Pain
Item: Guinsoo, Orchid
Tactic: All tactic
Hobby: Playing DotA Food: All delicious food
Drink: Green tea
Song: -



Fnatic.Koala

Name: Farand Kowara
Date of birth: 21 April 1989
Location: Jakarta, Indonesia
How long have you been playing DotA: 2 years
Relationship status: Single
Habits: Good is innocent. Bad is eat too much
Role in team: Anything Brief
description about yourself: I am just an ordinary guy looking for a wonderful reality

Favourites:
Teams: Fnatic
Players: Ritter
Hero: Puck, Shadow Fiend, Queen of Pain
Item: Kelen's Dagger of Escape, Guinsoo
Tactic: Late
Hobby: Playing games, watching movies, reading comics
Food: Japanese and Italian food
Drink: Canned green tea =D Songs: Japanese pop songs, Jay Chou!!!

[+/-] Read More DotA

Friday, December 5, 2008

"Ex-Mouse dan VirtusPro" Gabung Kingsurf.Int

Mulai saat ini, tim DotA kami akan meninggalkan mousesports. Oleh karenanya, mereka tidak lagi menjadi bagian dari tim mousesports di tahun 2009. Kedua belah pihak (pemain dan sponsor) telah menyetujui untuk berpisah setelah turnament DreamHack Winter 2008 kemarin, dimana mouz menempati posisi ketiga di bawah MYM dan SK-gaming.



Tim DotA mousesports akan ditutup untuk sekarang. Kami sangat berterima kasih atas waktu dan keberhasilannya di mousesports. Kami bangga, kami bisa membentuk tim dalam beberapa bulan, yang mampu bersaing kuat dengan tim-tim dunia lainnya.
Selamat tinggal Twisted, Miracle, KuroKy, dan LevenT.





update dari situs Kingsurf:

Ks-eryc:
Kepada penggemar Kingsurf Gaming dan dotalovers, hari ini dengan bangga saya mengumumkan bahwa KuroKy, LevenT, Miracle, dan Twisted secara resmi bergabung dengan Ks.Int bersama dengan Ks.vigoss.ru!!

Ks.Int saat ini akan menjadi kombinasi tim legendaris VirtusPro dan tim kuat mouz. Mari berharap Ks.Int akan menjadi tim yang sukses!!!

Ks.Int current roster:

Ks.Jolie.ru
Ks.HoroN.ru
Ks.Azen.ru

Ks.puppey.ee

Ks.GunZ.uk

Ks.vigoss.ru

Ks.Twisted.se

Ks.Miracle.se
Ks.KuroKy.de

Ks.LevenT.de

Source:
-http://www.mousesports.com/en/news/7450/
-http://www.kingsurf.net/news05122008.html




[+/-] Read More DotA

Wednesday, December 3, 2008

Panduan Davon Knight DotA


Halow Dotaholics!!!
Davion Knight, The Dragon Knight kalo denger nih hero kepikiran badak, tebal, Tank kalo ultinya udah level 3, waduh GG banget deh, selain itu creeping pake nih hero juga enak banget, termasuk hero yang lumayan lengkap, banyak juga yang nganggap hero "gampang", weleh.... weleh... ayo kita coba telanjangin nih hero di sini:




Davion Knight

primary skill:
damage| 46-52 Strength | 19
armor |4.7 Agility | 19
Intelligence| 15




1. Hero Description & Skill Description


Breathe Fire (active skill)

(klik gambar untuk memperbesar)

Breathes fire at enemy units which deals damage.

Level 1 - 75 damage.
Level 2 - 150 damage.
Level 3 - 225 damage.
Level 4 - 300 damage.

ini skill yang membuat davion menjadi hero fast farming, namun saran saya dalam memakai hero apapun usahakanlah untuk last hit (kecuali kepepet).

Cooldown: 12 seconds.

Level 1: 100 mana, 12 sec cooldown.
Level 2: 110 mana, 12 sec cooldown.
Level 3: 120 mana, 12 sec cooldown.
Level 4: 130 mana, 12 sec cooldown.

Dragon Tail (active skill)


Knight Davion bashes a melee-range enemy target with the fury of a dragon's tail swipe. Stuns the target and deals minor damage.

Level 1 - Deals 25 damage, stuns for 2.5 seconds.
Level 2 - Deals 50 damage, stuns for 2.75 seconds.
Level 3 - Deals 75 damage, stuns for 3 seconds.
Level 4 - Deals 100 damage, stuns for 3.25 seconds.

Cooldown: 9 seconds.

Level 1: 100 mana, 9 sec cooldown.
Level 2: 100 mana, 9 sec cooldown.
Level 3: 100 mana, 9 sec cooldown.
Level 4: 100 mana, 9 sec cooldown.


Dragon Blood (passive skill)


Grants Dragon Knight blood from his ancient ancestral dragon heritage, which increases health regeneration and armor.

Level 1 - Increases hp regen by 1 and armor by 2.
Level 2 - Increases hp regen by 2 and armor by 4.
Level 3 - Increases hp regen by 3 and armor by 6.
Level 4 - Increases hp regen by 4 and armor by 8.

Elder Dragon Form (active skill)


Transforms the Dragon Knight into a powerful elder dragon. Gives 25 movement speed boost. Lasts 60 seconds.

Level 1 - Transform into a Green Dragon with a corrosive breath attack.


Level 2 - Transform into a Red Dragon with a splash attack.


Level 3 - Transform into a Blue Dragon with an extremely powerful frost attack.


Cooldown: 115
Manacost: 50
(kalo mau rada ekstrem make nih hero, begitu ada skill ini buruan aja dipake, terutama buat towering selain itu lumayan buat membantu farming :p) Selain itu saat war usahakan aktifkan dulu skill ini!!!

Level 1: 50 mana, 115 sec cooldown.
Level 2: 50 mana, 115 sec cooldown.
Level 3: 50 mana, 115 sec cooldown.


2. Skill Build

2 hero 1 line

level 1 | Dragon Tail
level 2 | Dragon Blood
level 3 | Breath Fire
level 4 | Breath Fire
level 5 | Breath Fire
level 6 | Elder Dragon Form
level 7 | Breath Fire
level 8 | Dragon Blood
level 9 | Dragon Blood
level 10| Dragon Blood
level 11 | Elder Dragon Form
level 12| Dragon Tail
level 13| Dragon Tail
level 14| Dragon Tail
level 15| Stat
level 16| Elder Dragon Form
level 17-25 | Stat

Solo
level 1 | Dragon Tail
level 2 | Dragon Blood
level 3 |
Dragon Blood
level 4 | Breath Fire
level 5 | Dragon Blood
level 6 | Elder Dragon Form
level 7 |
Dragon Blood
level 8 | Breath Fire
level 9 |
Breath Fire
level 10|Breath Fire
level 11 | Elder Dragon Form
level 12| Dragon Tail
level 13| Dragon Tail
level 14| Dragon Tail
level 15| Stat
level 16| Elder Dragon Form
level 17-25 | Stat



3. Item Build


Item Awal Game

nih item di awal game atau kalo mau main cepat pake Davion Knight:
-Power threads (strength)+3Bracers

Dengan Armor yang tebal dan regen HP yang tinggi dari dragon blood yang dibutuhkan oleh Davion Knight adalah ekstra Strength buat pasang badan saat war awal2.

-Helm of the Dominator

Selain buat life steal, kegunaan ekstra dari helm of dominator adalah dapat mengambil neutral creep sebagai observer

-Black King Bar
Penting buat menghadapi hero2 disable stunner dll


Item Akhir (Main Late)

-Sange yasha

nih item penting banget buat nambah attack speed dan movement speed Davion Knight, apa lagi kalo udah ulti
*item ini bisa lu ganti dengan Assault Cuirass, tergantung situasi

-Radiance
dengan tambahan+60 dan 30 damage area bisa ngebantu mempercepat creeping dan nambah damage area DK
*situasional item shiva's guard

-Boot of Speed
lebih mobile saat main late

-Heart of Tarasque
biar tambah tebal hit pointnya +300 hp +11 hp regen/detik

-Buriza-do Kanyon
Extra damage +75 dan peluang buat critical 30% ekstra damage +15% attack speed

-Satanic
walaupun stuck dengan sange yasha bukan berarti ga boleh pake ini, cuma memang agak kurang efektif, tapi kita bisa hitung berapa HP yang nambah dibanding cuma pake vladimir
*situational item : vladimir offering
biar ga stuck dengan sange yasha

Kesimpulan

-Peran utama Davion Knight dalam tim adalah sebagai Badan/Tank
-Selain itu juga Davion Knight juga dapat berfungsi sebagai finisher dengan darah yang tebal dan fast farming dapat menjadikan hero ini jadi hero killer
-Sebagai penghancur tower, menggunakan skill
Elder Dragon Form
-DK merupakan hero yg sangat membantu dalam tim
-Dota adalah kerjasama tim, gunakan kemampuan Davion Knight untuk membantu tim.


coba deh latihan di dota battle-net


Atau buat yang mau latihan di rumah bisa Download Gratis Map 57 b AI+ disini
DownLoaD Disini


Sekian panduan ini dibuat, silahkan yang mau ngasih masukan atau mau bacot, karena masukan dan bacotan lu di butuhkan untuk menyempurnakan panduan ini. Terima Kasih











[+/-] Read More DotA

Wednesday, November 19, 2008

Video Akasha Lotus

Video Akasha (Queen Of Pain)

Player: TkoC-Lotus, qL.Lotus, Black.Lotus and Made4Lotus





satu kata buat QOP-nya Lotus: Pro!!!

Silahkan yang mau bahas item & strategi Queen Of Pain :D

[+/-] Read More DotA

Friday, November 7, 2008

XCN-StamX Pensiun

"Saying goodbye doesn't mean anything. It's the time we spent together that matters, not how we left it." Trey Parker







Kutipan di atas akan sangat pas untuk dikatakan kepada salah satu pemain terbaik XCN, Jefri Suwiryo atau lebih dikenal dengan nama XcN – StamX. Mulai hari ini (13 Agustus 2008) Jefri secara resmi akan mengakhiri karir DotA-nya dengan tim XCN. Sejak beberapa bulan yang lalu niat dari Jefri untuk pensiun dari pentas gaming sudah diutarakan kepada tim manager dan tim manager menolaknya, tetapi tampaknya kali ini tidak dapat seorang pun di tim XCN yang dapat menahannya lebih lama lagi. Alasan utama Jefri untuk tidak melanjutkan kiprahnya bersama tim XCN karena komitmen dan janji Jefri untuk membantu bisnis keluarganya, dan salah satu pemain hero QoP (Queen of Pain) yang sangat legendaris di Indonesia ini sudah menyelesaikan kuliahnya di Universitas Bina Nusantara untuk jurusan Teknologi Informasi, dan mungkin bagi dia sudah saatnya untuk meninggalkan dunia gaming yang telah membesarkan namanya di kancah nasional dan internasional.

Tim XCN sendiri dapat menerima situasi yang sangat sulit ini, disisi lain tim XCN masih sangat membutuhkan seorang stamx untuk kembali mendulang prestasi bersama xcn.trilogy, tetapi disisi lain tim XCN harus menghormati keputusan seseorang yang telah amat berjasa bagi tim XCN.

Yesterday brought the beginning, tomorrow brings the end, and somewhere in the middle we became the best of friends.

Thank You Jefri Suwiryo

Source: XCN Gaming




[+/-] Read More DotA

Tuesday, August 19, 2008

Coming Soon: Server Dota Neo-MGI

Kabar gembira buat teman-teman dotaholics!!! Media Gamer Indonesia MGI server DotA battlenet yang bermarkas di Jogja yang terkenal akan keramahan user dan kenyamanan dalam bermain DotA bakal mengeluarkan Server DotA battle-net baru dengan nama Neo-MGI.

Apa sih perbedaannya? Berikut ini adalah hasil wawancara dengan Admin Server MGI :


.

tanya : MGI bikin server baru? masak seh?

jawab : Bener kok, sekarang sudah open beta, dan semoga dalam waktu dekat sudah bisa dipakai.


tanya : trus apa istimewanya?

jawab : hmm, apa ya..?? yang jelas seh, bikin ID bisa langsung dari bnet, tampilan baru, dan menggunakan last stable PvPGN server.


tanya : wah, enak dunk. tapi apa gak takut kalo nantinya banyak yang rusuh?

jawab : kemungkinan itu selalu ada, namun dari pihak admin dan operator server baru ini diharapkan dapat menegakkan peraturan secara tegas dan tidak pandang bulu, sehingga dapat menjaga kenyamanan user.


tanya : trus untuk server yang lama bagaimana? apa mau ditutup?

jawab : server lama masih tetap dijalankan. database yang lama juga tidak akan dihapus. server lama nantinya akan dikhususkan ke komunitas MGI yang benar2 mengutamakan kenyamanan dan profesionalitas dalam bermain game.


tanya : trus kapan neh server barunya bisa dicoba?

jawab : secepatnya. semoga saja, paling lambat 1 minggu ke depan sudah bisa digunakan oleh user-user se-Indonesia.


nb: Wawancara ini dapat dilihat juga di
dapat dilihat juga di Forum MGI http://www.mediagamer.biz/forum/viewtopic.php?f=4&t=1109&sid=ac27f6e33c1852730ae0733eb41d835f

Pengumuman

Source: iNFo DotA

IP DotA MGI Migrasi dari sebelumnya: dota.mediagamer.biz

menjadi:


pvpgn.mediagamer.biz




[+/-] Read More DotA

Sunday, July 20, 2008

Cara instalasi Dota Battle-net

Beberapa bulan ini, Warcraft 3 DotA Allstars memang menjadi game yang sangat terfavorit di beberapa warnet dan cybercafe. Bahkan kepopuleran DotA melebihi game Warcraft 3 itu sendiri. Lalu, sebenarnya apa itu DotA ? DotA merupakan singkatan dari Defense of the Ancients, merupakan hasil modifikasi untuk game warcraft 3 : The Frozen Throne. Kemudian untuk kata “Allstars “ merupakan kumpulan dari semua hero – hero yang ada pada game Warcraft 3 : Reign of Chaos, expansion Warcraft 3 : The Frozen Throne dan juga terdapat penambahan hero – hero yang baru pada saat update versi terbaru DotA diluncurkan.

Jadi gameplay dari game ini adalah pemain diharuskan untuk mempertahankan wilayahnya dan menyerang wilayah milik pemain lain. Dan akan puluhan hero yang dapat dipilih oleh pemain. Setiap hero akan memiliki kelebihan dan kekurangannya masing – masing.
Dalam permainan, anda dapat bertempur secara One by One ataupun secara Tim.
Taktik dan strategi sangat diperlukan dalam permainan ini, pemilihan kombinasi item dan hero yang salah juga bisa menyebabkan kegagalan pada tim anda.



Tutorial Instalasi Dota:



Berikut ini merupakan turtorial untuk memainkan game DotA pada PC anda :

Dalam bermain DotA Allstars, anda membutuhkan CD game Warcraft 3 : Reign of Chaos dan expansion Warcraft 3 : The Frozen Throne.

Instal game Warcraft 3 : Reign of Chaos (INGAT : setelah di install jangan di Crack dulu).

• Instal expansion Warcraft 3 : The Frozen Throne (INGAT : setelah di install jangan di Crack dulu).

• Anda harus mendownload patch terbaru untuk game tersebut, Patch bisa anda dapatkan melalui official site "http://ftp.blizzard.com/pub/war3x/patches/pc/War3TFT_121a_English.exe"

• Selanjutnya cari Crack game Warcraft 3 : The Frozen Throne sesuai dengan pacth anda tadi (versi 1.21a, di situs "www.gamecopyworld.com"

Kemudian, anda harus mendownload map DotA Allstars yang dapat anda temukan di situs http://www.getdota.com. Map harus diletakkan difolder instalasi warcraft\maps\download.

Nah, sekarang game DotA Allstars sudah ada di komputer anda. Selanjutnya untuk memainkan game DotA Allstars ini, anda memerlukan pemain lain, dikarenakan game DotA merupakan game berbasis team play (seperti game Counter Strike/CS). Jadi anda dapat memainkannya dalam jaringan Lan dan jaringan Internet.

Anda dapat mendownload map lainnya di "http://www.epicwar.com/maps/". Map yang tersedia antara laim Tower Defense, Go Fish (mancing), Dota AI, dsb.


Untuk bermain DotA via jaringan internet (B-net) :

• Pada layer utama Warcraft 3 :The Frozen Throne pilih menu Battle.Net

• Pilih gateway yang anda inginkan

• Jika anda pemain baru, anda akan masuk ke suatu server dan anda diharuskan untuk membuat account yang nantinya akan digunakan setiap kali mengakses gateway tersebut.

Jika anda penguna CD game Warcraft 3 bajakan, anda tidak akan bisa memasuki gateway resmi milik Blizzard. Namun anda dapat mengunakan gateway lokal. Caranya ?

• Gunakan Bnet Gateway Editor yang bisa didownload di internet "http://sharebox.mediagamer.biz/index.php?option=com_remository&Itemid=26&func=fileinfo&id=159"

• Download file Warcraft 3 : Reign Of Chaos dan The Frozen Throne PVPGN Loader di "http://sharebox.mediagamer.biz/index.php?option=com_remository&Itemid=26&func=download&id=160&chk=3f2bcd1d6368ba87247cc1faea85abd4"

• Kemudian ekstrak file tersebut ke folder Warcraft 3

• Lalu buat shortcut baru dengan mengunakan “w3l.exe” untuk menjalankan gamenya, ingat selalu gunakan short cut w3l.exe untuk memasuki game


Langkah dalam setting BNGatewayEditor:

• Klik folder tempat anda menginstall Warcraft 3


  • Klik File BNGatewayeditor untuk menjalankan aplikasi battlenet gateway editor


  • Pilih yang warcraft3, INGAT yang warcraft3, karena disana ada gatewayeditor untuk StarCraft dan Diablo


  • Pilih Add Gateway, lalu akan muncul pilihan, name, zone dan IP


• Masukan detil gateway yang ada (Servername = Lihat di Daftar Server Dota Battle-net Indonesia, Hostname = lihat disana juga , Time Zone = ini juga)

• Download file Warcraft 3 : Reign Of Chaos dan The Frozen Throne PVPGN Loader di "http://sharebox.mediagamer.biz/index.php?option=com_remository&Itemid=26&func=download&id=160&chk=3f2bcd1d6368ba87247cc1faea85abd4"

  • Sekarang Coba Klik shortcut W3l.exe tadi untuk memasuki warcraft menu

• Pada saat menu ada pilihan gateway Battle.Net




• Pilih pilih salah satu gateway yang sudah anda masukan



Selanjutnya anda sudah bisa memulai permainan DotA Allstars battlenet dengan klik menu Battlenet dan akan muncul gambar seperti dibawah.




Salam Dotaholics

[+/-] Read More DotA

Friday, July 11, 2008

Hero Baru Clockwerk Goblin di map Dota V6.53


Halow Dotaholics!!!
Di map v6.53 ada hero barunya nih
Pelajari dulu sebelum main di battle-net atau senggak-nggaknya tahu dulu lah sebelum mencoba nih hero
berikut ini adalah profile dari hero tersebut:



Clockwerk Goblin (Rattletrap)

Range: 125 | Move Speed: 310
Primary: STR
Str: 24 + 2.9 | Agi: 13 + 1.2 | Int: 17 + 1.7
Damage: 49-51 | HP: 606 | Mana: 221
HP Regen: .97 | Mana Regen: .69
Attack Speed: 1.48 | Armor: 5

Skill Hero


Battery Assault (E)
Discharges high-powered shrapnel from openings in Rattletrap's clockwork upon a random target dealing minor magical damage and ministun every 0.75 seconds. Lasts 15 seconds.
Level 1 - 20 Damage.
Level 2 - 40 Damage.
Level 3 - 60 Damage.
Level 4 - 80 Damage.

Mana Cost: 75
Cooldown: 32/28/24/20



Power Cog
(C)
The Clockwerk Goblin ejects pieces of his inner core to form a circular barrier around him, trapping nearby units in with him. These cogs require 3 attacks from an enemy to be destroyed before their expiration time. If an enemy unit with mana goes near an element from the outside it gets shocked for some hp and mana and is knocked back. An element powers down if it shocks a unit.
Level 1 - Lasts 3 seconds, 55 Shock.
Level 2 - Lasts 4 seconds, 70 Shock.
Level 3 - Lasts 5 seconds, 85 Shock.
Level 4 - Lasts 6 seconds, 100 Shock.

Mana Cost: 50/60/70/80
Cooldown: 15



Rocket Flare (R)
Fires a fast moving missile at a target area on the map, revealing the target area. Upon impact it damages enemy units in the 600 AOE explosion.
Level 1 - Deals 100 damage. Reveals for 5 seconds.
Level 2 - Deals 133 damage. Reveals for 10 seconds.
Level 3 - Deals 166 damage. Reveals for 15 seconds.
Level 4 - Deals 200 damage. Reveals for 20 seconds.

Mana Cost: 50
Cooldown: 30/25/20/15




Hookshot (T)
Fires a grappling, piston-like attachment at a unit or location. It will latch on the first non-neutral enemy target it encounters, pulling you to it. Any enemies whom you collide with while being reeled toward the target will take damage and be stunned.
Level 1 - 2000 range, 100 collision damage and 1 second collision stun.
Level 2 - 2500 range, 200 collision damage and 1.5 second collision stun.
Level 3 - 3000 range, 300 collision damage and 2 second collision stun.
Mana Cost: 125
Cooldown: 40/35/30

[+/-] Read More DotA

Saturday, July 5, 2008

nRm Ngeq Roemah Mirota Jogja

nRm merupakan singkatan dari Ngeq Roemah Mirota, prestasi terakhir yang dicapai oleh nRm adalah runner up DotA WCG 2008 di JCC, tim ini dimulai dan dirintis dari bawah sejak menjuarai turnamen JMN 2004 mereka ikut bergabung dalam Roemah Mirota Game Centre.

Berbeda dengan XcN tim DotA nRm dikenal memiliki keunikan tersendiri karena sering gonta-ganti personel mereka.








Tim DotA nRm saat ini :
1. nRm.Velo ---> Rio (20thn)
2. nRm.eVo ---> Ara (20thn)
3. nRm.Hazchel ---> Ari (20thn)
4. nRm.Nicko ---> Niko (19thn)
5. nRm.Minju ---> Illyad (19thn)

Homebase : Roemah Mirota Game Centre
CP : 08985012151 (Rio)

Prestasi :
1. Juara II Nasional World Championship Game 2008
2. Juara II Electronic Sports World Championship Jogja Qualifying 2008
3. Juara II Electronic Sports World Championship Semarang Qualifying 2008
4. Juara I, II dan III Tournamen Dota JEC Pemecahan Rekor MURI 100 jam 2007
5. Juara III Markas Tournament Semarang 2008

Lihat wawancara eksklusif dengan nRm

[+/-] Read More DotA

Sunday, June 29, 2008

Panduan Rastha di Dota

Rastha

I feel your Mind


Once a gifted troll witch doctor, young Rhasta was well versed with the secrets of voodoo magic. When the war between the Sentinel and the scourge began, Rhasta, then a Shadow Hunter, offered his allegiance to the Sentinel to vanquish the Scourge once and for all. While he was gifted as a Witch Doctor, Rhasta is a genius as a Shadow Hunter, exceeding his master by mastering the art of summoning multiple serpent wards, binding enemies for a short time and casting elemental lightning to several units.



Rastha adalah hero disabler sejati yang mempunyai skill suportif.


Status

Range: 500 | | Move Speed: 275 | Primary: INT
Str: 16 + 1.6 | Agi: 16 + 1.6 | Int: 21 + 3
Damage: 42 - 49 | HP: 454 | Mana: 273
HP Regen: 0.73 | Mana Regen: 0.85
Attack Speed: 1.43 (+ 16% IAS) | Armor: 1.3





Keunggulan

1. Disabler terbaik
2. Sangat kuat pada awal game, sampai dengan mid game
3. Kuat dalam pertarungan 1 vs 1

Kelemahan

1. Mempunyai tubuh yang lemah
2. Sering sekali menjadi incaran hero lawan


Skill


Forked Lightning (r)

Calls forth a cone of lightning, hitting multiple enemy units for damage.

Level 1 - 75 damage to 3 targets.
Level 2 - 150 damage to 4 targets.
Level 3 - 225 damage to 5 targets.
Level 4 - 300 damage to 7 targets.
Mana Cost: 95/ 105/ 135/ 160
Cooldown: 10

Komentar : Skill ini menurut saya kurang bagus untuk farming, maupun untuk spamming



Voodoo (d)

Transforms an enemy unit into a random critter, disabling special abilities.

Level 1 - Lasts 1 seconds.
Level 2 - Lasts 2 seconds.
Level 3 - Lasts 3 seconds.
Level 4 - Lasts 4 seconds.
Mana Cost: 110 / 140 / 170 / 200
Cooldown: 13

Komentar : Ini salah satu skill yang bagus, karena menonaktifkan skill pasif lawan, dan

juga menggagalkan channeling spell



Shackle (e)

Magically binds a target enemy, so that it cannot move or attack and deals 40 damage per

second. Channeling spell.

Level 1 - Lasts 2.5 seconds.
Level 2 - Lasts 3.25 seconds.
Level 3 - Lasts 4 seconds.
Level 4 - Lasts 4.75 seconds.
Mana Cost: 110/ 130/ 155/ 185
Cooldown: 15

Komentar : Skill andalan Rastha yang mampu mendisable lawan selama 4.75 detik (harga yang

mahal)



Mass Serpent Ward (w)

Summons 8 immobile serpentine wards to attack enemies. The wards last 30 seconds, deal

piercing damage (200% damage to creeps, 50% damage to heroes and 35% damage to buildings)

and are immune to magic. Each ward has a range of 600 and has 0 armor type Heavy. With

Scepter Rhasta can summon 12 wards.

Level 1 - Deals 39-43 damage, 135 hp each.
Level 2 - Deals 54-58 damage, 150 hp each.
Level 3 - Deals 69-73 damage, 150 hp each.
Mana Cost: 200/ 350/ 610
Cooldown: 120

Komentar : Skill ultimate Rastha


Buildup skill

Level 1 - Shackle
Level 2 - Voodoo
Level 3 - Shackle
Level 4 - Voodoo
Level 5 - Shackle
Level 6 - Ward
Level 7 - Shackle
Level 8 - Voodoo
Level 9 - Voodoo
Level 10 - Status
Level 11 - Ward
Level 12-15 - Status
Level 16 - Ward
Level 17-21 - Status
Level 22-25 - Forked Lightning


Rastha Item Buildup in DotA


Early Game


1. Boots berfungsi untuk menambah movespeed anda
2. Necromicon 1 memberikan str sebesar 6, dan sejumlah int supaya anda bisa last hit dengan mudah
3. Untuk healing item anda bisa memilih antara Flask, Empty Bottle, ataupun Tango


Middle Game


1. Mekans mampu memberikan regenerasi hp, dan sejumlah armor.. selain itu dapat mengembalikan hp anda sekitar 300 point dan + 2 armor
2. Travel akan membantu anda untuk creeping dan menjaga line
3. Dagger diperlukan untuk escape mechanism / chasing mechanism
4. Mengenai necromicon 3 akan dibahas di section necromicon

Late Game


1. Aghanim memberikan anda sejumlah hp, mana, dan juga menaikkan kemampuan signature skill anda
2. Refresher membantu anda untuk melakukan push dengan cepat
NB : Buatlah aghanim dulu, kemudian refresher ... karena bila hanya refresher kapasitas mana anda tidak mencukupi


Alternate Item


1. Guinsoo agar kita dapat melakukan double hex
2. Manta untuk mencounter bad buff

Necromicon Spoiler

1. Necromicon akan memberikan 14 str dan 24 int pada upgrade ke 3
2. Necromicon Warrior memberikan true sight
3. Necromicon Mage memberikan aura yang menambah Attack Speed dan Movespeed sebesar 9% (1% dibawah sangeyasha dan ini aura!)
4. Necromicon mampu membakar mana (Feedback dan ManaBurn)
5. Bila Necromicon Warrior dibunuh, akan memberikan damage mutlak sebesar 600 kepada yang membunuh

Rastha Art of Killing in Dota
A.
1. Necromicon
2. Voodoo
3. Mana Burn
4. Shackle
5. Streak!

B.
1. Voodoo
2. Ward (prisoning enemy)
3. Shackle
4. Streak!

C.
1. Manta
2. Voodoo
3. Shackle
4. Streak!

80% berhasil kepada hero2x walaupun dia mempunyai escape mechanism yang bagus ...

Berikut adalah gambar2x Art of Killing

Prisoning enemy!




Using Manta & Necromicon!



Ward Time
Anda bingung menggunakan Ward?
1. Gunakan ward ketika anda membutuhkan pertahanan (berikan tepat disamping Tower anda, bila tidak itu hanya akan menjadi sumber pencaharian lawan)
2. Gunakan ward untuk menghancurkan tower dengan bantuan Wagon / Balista (Perlu diingat prioritas tower adalah Ward, Hero, Creep, Wagon)
3. Gunakan ketika anda memerlukannya untuk membunuh lawan
4. Gunakan untuk Creeping Extreme (Dengan jumlah creep lebih dari 10)

NB : Anda jangan takut menggunakan ward walaupun bukan dalam war
karena delay ward tidaklah terlalu lama (daripada disimpan hingga akhir hayat)
Selain itu anda juga mampu membunuh lawan dengan necromicon

Necromicon Time

Anda bingung kapan anda harus menggunakan necromicon?
1. Gunakan ketika sedang rush ke tower (menghindari musuh invisible karena necro punya true sight, dan juga anda beserta teman teman anda mendapat aura dari necromicon itu)
2. Gunakan untuk Creeping Semi Extreme (Jumlah creep sekitar 7 dan akan ada gelombang berikutnya)
3. Gunakan untuk membunuh hero lawan


Tips Penggunaan :

1. Keluarkan Necromicon
2. Jadikan Necromicon itu jadi satu grup dengan Rastha
3. Gunakan shackle, dan klik kanan
Necromicon tidak membatalkan channeling skill anda bila dijadikan 1 grup!
4. Tekan tab untuk mengganti ke Necro Magi
5. Mana Burn lah lawan anda


Rastha Worst Enemies in DotA

Anubarak

Anubarak mampu melakukan mana burn, dan combo yang fatal.

Strategi : Untuk melawan Anubarak, janganlah solo, tetapi mintalah seorang teman anda untuk menemani anda.
Pada awal permainan, anda akan kesulitan menghadapi dia, tetapi niscaya bila anda punya necromicon 3, keadaan akan berbalik... karena necromicon mampu memberikan truesight dan juga membakar mana, sehingga dia misscount mana

Counter Item : Necromicon

Atropos

Atropos mempunyai Fiend Grip yang lebih jauh daripada anda...
Apabila Atropos membawa necromicon, maka anda bisa kalah... karena kehilangan banyak mana

Strategi : Gunakan malam hari untuk mendisable dia terlebih dahulu ... (bila ingin ganking dengan teman2 anda)

Counter Item : -

Silencer

Last Word milik Silencer sering kali membuat kita salah perhitungan (eg : abis keluarin ward, kita shackle, tiba2 Last Word keluar dan membatalkan channeling kita)

Strategi : Gunakan eul dan prisonning dia

Counter Item : Eul

Spectre

Disperse mampu menggagalkan channeling spell kita

Strategi : Gunakan Hex & Voodoo untuk melawannya. Bila dia menggunakan Haunt, segeralah Voodoo dia (Voodoo mampu membunuh mirror image secara instant)


thx to: zanbatos

Don't Worry be Happy

[+/-] Read More DotA

Monday, June 23, 2008

Counter Hero DotA

The DotA Sentinel

Morning Tavern


__________________________________________________ ______
Zeus, Lord of Olympia
|-silencer : last word, zeus mau kombo G-C-W gagal duluan
|+linken (darah lwn skarat, mau d ultimate ga mati gara-gara keblok linken)
|-anubarak : mana burn
|-Doom : ga ada hero int yg slamet lwn ni hero





__________________________________________________ ______
Aiushtha, Enchantress
|-Lesharc: Damage combo lesharc lebi sakit daripada healnya aiushtha
|-Silencer:
|-Rikimaru: kena asepnya riki uda gk bisa apa2, gk bisa impectus, gk bisa nge heal
|-Hero2 nuker
__________________________________________________ ______
Morphling, Morphling
Rylai Crestfallen, Crystal Maiden
__________________________________________________ ______
Sven, Rogue Knight
|-Anub'arak: di Mana burn.. gk bisa stun, gk isa gs
|-Medusa, pake ultinya hilang tuh GS
__________________________________________________ ______
Slithice, Naga Siren
|-Axe: mirror image ke axe = bunuh diri
|-Ursa: (Berserker call! Hit me plzzz! Bosen idup dah minta dipukul ursa, overpower, enrage mati axe nya. (ma)Kasih daaaaaa)
__________________________________________________ ______
Raigor Stonehoof, Earthshaker
|-silencer : last word, kombo eco-fisure-totem gagal
__________________________________________________ ______
Rikimaru, Stealth Assassin
|-Bristleback: backstab rikimaru jadi ga guna karena ada skill bristleback (skil 3)
|-Doom : Di doom rikinya gak bisa ilang, lvldeath sakit
|-Bloodseeker : Diskill 1 rikinya g isa ilang, ada tehniknya bwat ngebunuh rikimaru ilang tanpa truesight tanpa rupture pukul biasa
|-Silencer : Bukan hero silencer (doank), hero yang bisa silence yang bisa ngecegah ilangnya riki
__________________________________________________ ______
Syllabear, Lone Druid
-Rylai: Frost bite iket seabad ke beruang, babeh na tinggal di freezing mati
-Lich: Chain Frost dan selesai, Babehnya mana kuat lawan lich

__________________________________________________ ______
Yurnero, Juggernaut
|-NagaSiren: Muter tembus ama ensnare, diomni tinggal mirror image, si yurnero muter truz kamu pake tidur alhasil temen yurnero tidur dan si yuneronya di perkosa karena gak ikut tidur
|-Magina Muter? Blink, Omni? Blink, Dia mau kabur? Blink, Dilawan? Abis mana? Gak bisa skill yuneronya? Mana Void. Awal2 yunero gak bisa apa2 klo dijaga magina klo solo
|*Summoner
|*WindWalker
__________________________________________________ ______

Sunrise Tavern

__________________________________________________ ______
Rooftrellen, Treant Protector
|+linken sphere : skill rooftrelen yang trigger linken sphere cuma ultinya, jadi ultinya ga guna (klo by 1)
__________________________________________________ ______

Furion, Prophet
|-Spectre : Spectral dagger & Haunt counternya Sprout, tapi sayangnya g da disable jadi furionnya bisa tinggal teleport aja
|-Barathum : Did you know? Charge nya bisa nembus poon. Apalagi nether strike, truz ada greater bash pula, jadi g bisa tele, apalagi furion juga hpnya tipis, makanan bara dah
|-Beastmaster : Disprout tinggal wild axe, summon treant tinggal roar atau axe, klo di kurung tinggal pake skill 2 jadi dapet sight lagi berhubung klo dikurung jadi gak bisa liat apa
|-Magina : Sprout? Blink, Furion hero int? Mana void meraja
|-Windwalker : ngekurung tapi g d apa2 di kurungannya zzz ilang
|*Blinker
__________________________________________________ ______
Azwraith, Phantom Lancer
|-Axe: banyak2 bayangan, bikin tambah cepet mokad
|-Raigor: semakin banyak bayangannya semakin cepat mati pas di echo slam
|-Bloodseeker: bloody bathnya jalan kalo ngekill bayangan + kalo azwraith sekarat, bakal ketauan yang mana yang asli
__________________________________________________ ______
Squee and Spleen, Goblin Techies
|-rooftrellen: mata gratis buat liat bom, HP badak + armor gedhe buat nahan bom
__________________________________________________ ______
Chen, Holy Knight
|-Raigor: (echoslam, anak buahnya banyak2 bisa mokad)

Light Tavern
Luna Moonfang, Moon Rider
|-Summoner: Siren, Necro, dkk, semakin banyak bayangan, semakin gk guna eclipse
|-Windwalk: BC, azwraith, dkk, dieclipse? windwalk ajah, gk kena kok
|-Blinker: Magina, Akasha, dkk, dieclipse? blink aja, beres
|-Immune magic: Yurnero, BKB, dll, dieclipse? gk ada damagenya
|-Nuker+Disable :Lion, Lina, dkk, pas ketemu langsung stun/silence/hex/dll gk jadi eclipsnya
__________________________________________________ ______
Mangix, Panderan Brewmaster
|-enchantress, chen, helm of the dominator (ultinya mangix bisa diambil bayangannya sama enchant)
__________________________________________________ ______
Bradwarden, Centaur Warchief
|-terrorblade sunder, darah 4k di sunder juga tinggal 600an lagi

__________________________________________________ ______
Knight Davion, Dragon Knight
|-terrorblade: pakai sunder pas skarat... meski def gedhe bisa membuat hp langsung kosong
|-Slardar: ultinya mengurangi defense yang drastis...
__________________________________________________ ______
Magina, Anti-Mage
|-Purist Thunderwrath: (skil 1 magina ga efek k heros yg pake repel) : stasezz

__________________________________________________ ______
Purist Thunderwrath, Omniknight
|-Medusa: repel nya qlo kena purge ulti medusa lgsg ilang
|-Doom tembus repel, sekali doom purist gak bisa skill alhasil gak ada heal, gak ada GD, gak ada repel. Tentram dunia akhirat
__________________________________________________ ______

Dawn Tavern

__________________________________________________ ______
Huskar, Sacred Warrior
|-Rotund'jere: pas huskar sekarat, di ulti langsung mokad

__________________________________________________ ______
Puck, Faerie Dragon
|-silencer last word, kombo orb-silen-coil gagal
__________________________________________________ ______

The DotA Scourge


Evening Tavern

__________________________________________________ ______
King Leoric, Skeleton King
|- Mana Burner :magina, anub'arak, diffusal blade, manta style, necrominicon, mana lo abis, gak bisa reincarnation donk
|-ezalor: dgn Mana Leak ezalor mananya langsung terkuras, gk bisa reincar
__________________________________________________ ______
Lucifer, Doom Bringer
|-leviathan: doom jadi ga berguna karena ada kraken shell
__________________________________________________ ______

Anub'seran, Nerubian Weaver
|-Razor: bisa bunuh watchernya anub'seran pake ultinya
|+Radiance: bisa bunuh watcher anub'seran
___________________________ ______
Crixalis, Sand King
|-silencer: last word, burrow + epi = gagal

__________________________________________________ ______
Strygwyr, BloodSeeker
|-Morphling: morph bisa pindah sekejap ke bayangan yang di tempat aman kalo lg kena rupture
__________________________________________________ ______
Abaddon, Lord of Avernus
|-Axe: culling axe bisa menembus ultimate abaddon yang keluar pas hp 400 itu
__________________________________________________ ______

Midnight Tavern

Terrorblade, Soul Keeper
|-Silencer: Hei terror, tadi kenapa mati? Tadi kena global silence jadi gak bisa sunder. o0o.) :
|-Lion : Voodo counter sunder, Finger counter sunder, Mana drain counter life drain, impale counter images berhubung klo TB nyerang biasanya bersama images metamorph dari satu arah tinggal impale jadi kena smua
Lesharc the Malicious, Tormented Soul
__________________________________________________ ______
Kel'Thuzad, Lich
|-Morphling : qlo CF lagi arah k morphling, cepet2 lgsg wave kmana aj, CF akan segera ilang

__________________________________________________ ______
Lesale Deathbringer, Venomancer
|-leviathan: shadow strike, poison nova jadi ga guna gara2 kraken shell
|-Mirrorimage: ilangin most buff/effect
|-Alchemist Di racun tinggal chemical rage, tentram dunia akhirat serasa jalan biasa berhubung -ms nya nambah gede banyak, nova tinggal chemical rage, tentram dunia akhirat serasa biasa aja berhubung regennya kenceng bgt.
|-Abaddon: apotic shieldnya sangat berguna
__________________________________________________ ______

Mortred, Phantom Assassin
|-Nevermore: saat motred blink, biasa motred lgsg blink kan... jd sewaktu bertemu motred...
langsung ultimate, maka.... duar
|-Doom: saat mortred di doom, critical + evasion motred tidak aktif
|-Atropos: enfeeble
|-Blademail
__________________________________________________ ______

Lycanthrope
|-Atropos dan hero2 disable lain
|- TP dah buru2 mudah2an selamat
|-Naix wound skillnya lumayan buat ngelambatin lycan

Dusk Tavern

Vol'Jin, Witch Doctor
|-Kardel: kardel dapat dengan mudah menggagalkan death ward, tinggal di attack witch doctornya
|-Raijin : overload, kalo tepat bisa gagalin ward)
|-Harbinger:Obsidian Destroyer
__________________________________________________ ______
Demnok Lannik, Warlock
|-Medusa: purge, 1000(mungkin) damage lvl 3 to infernal
|-Harbringer: skill 1 harbringer ngasih tambahan damage ke infernalnya
__________________________________________________ ______
Meepo, Geomancer
|-Lich: (chainfrost) :
|-Axe: (counter helic)
|-Raigor: (echoslam)
__________________________________________________ ______

Ish'kafel, Dark Seer
|-Raigor: echoslam, bayangannya banyak2 bisa mokad
Invoker
|-silencer last word, kombo jurus gagal
__________________________________________________ _____



Tetapi semua tergantung kondisi tertentu dan player yang menggunakan hero, ini cuma sebagai tolak ukur kecil dari berbagai dimensi dalam DotA

[+/-] Read More DotA

Boleh mengcopy-paste isi blog ini dengan tujuan perkembangan Game Online khususnya DotA, dengan syarat mencantumkan link sumbernya
Dotaholics http://dotaholics.blogspot.com
FREE Social Promotion

Total Pageviews